Tag: cover motor

  • Cara Menghitung Kubikasi ~ Belum banyak yang mengetahui bahwa menghitung kubikasi mesin kendaraan, motor maupun mobil, sebenarnya gampang. Untuk kamu yang baru mengetahui istilah kubikasi mesin, nama lain atau istilah bahasa Inggrisnya adalah CC (cubic centimeter) atau CI (cubic inch) untuk pabrikan Amerika. Oke, kita tidak akan membahas perbedaan CI dan CC, apakah itu masalah…

  • Anak Motor, Begini Cara Hitung CC Motor Paling Pas!

    Cara Hitung CC Motor – Sebagai pemilik kendaraan roda dua, mungkin kamu tidak terpikirkan untuk menghitung cc motor kamu sendiri. Kita mengetahui cc motor yang kita gunakan sudah standar pabrikan dan tidak perlu ada perubahan lagi yang penting nyaman digunakan. Tapi, untuk kamu yang rajin utak-atik alias geng modif motor, semua yang berbau standar pasti…

  • Perbedaan Mesin 2 Tak dan 4 Tak yang Wajib Kamu Tahu!

    Pengertian Perbedaan Mesin 2 Tak dan 4 Tak Perbedaan mesin 2 tak dan 4 tak cukup banyak. Dari pengertiannya pun sudah terlihat bahwa dua mesin ini jauh berbeda. Mesin 2 tak dan mesin 4 tak adalah model mesin pembakaran dalam yang paling banyak digunakan meskipun sama-sama menggunakan piston, mesin ini memiliki konstruksi dan cara kerja…

  • Tampil Lebih Awet, 5 Tips Untuk NMAX

    Nmax adalah motor yang masih diminati masyarakat di Indonesia, animo masyarakat sendiri untuk mengendari dan memiliki kendaraan skuter matic yang resmi diluncurkan pada 5 Februari 2015 lalu sangatlah besar. Dengan memiliki kesan yang mewah dan elegan, Nmax ini  nampak menjadi unggulan terdepan ketimbang pesaingnya. Bicara mengenai Nmax yang tentunya harus bicara mengenai bagaimana perlindunganya agar…

  • Tips Belajar Mengendarai Sepeda Motor Kopling Untuk Pemula

    Bagi sebagian orang bisa mengendarai sepeda motor kopling merupakan tantangan tersendiri. Untuk agan yang masih pemula dalam hal mengendarai sepeda motor kopling, sebaiknya belajarlah pada orang yang memang sudah bisa dan biasa mengendarai sepeda motor kopling. Namun yang perlu diingat saat mengendarai sepeda motor kopling agan harus mengendarainya dengan cara yang aman dan terkendali. Selalu…