Melindungi cat mobil dari panas dan hujan merupakan fungsi sarung mobil secara umum. Sebenarnya harga sarung mobil cukup murah. Hanya saja banyak pemilik mobil yang tidak menutup mobilnya dengan sarung mobil jika tidak digunakan dalam jangka waktu lama. Anda dapat memilih sarung mobil Agya yang tepat bagi mobil Anda pada daftar harga sarung mobil Agya di bawah ini.
Jika mobil parkir lama tanpa perlindungan sama sekali, maka lama kelamaan lapisan pelindung cat akan rusak dan warna mobil akan kusam dan bahkan cat bisa retak retak. Sehingga anda harus melakukan pengecatan kembali. Untuk melindungi cat mobil anda, disarankan menggunakan sarung mobil yang baik dan masih layak. Berikut daftar harga sarung mobil Agya selengkapnya.
Harga sarung mobil Agya
Cover mobil Agya | Harga |
Body Cover Agya Ayla. Sarung Mobil Agya Ayla. Cover Body Mobil Murah | Rp138.000 |
Cover/Selimut Body Mobil Ayla, Agya, Cover Mobil Etios, Sirion | Rp280.000 |
Cover Sarung Body Mobil Urban Waterproof Starlet Yaris Jazz Estilo Agya Ceria Charade Atoz | Rp295.000 |
Body Cover New Agya Ayla Sarung Penutup Bodi Mobil Agya 1.2 Car Cover | Rp148.000 |
Body Cover Agya Ayla Sarung Penutup Mobil Agya Tutup Selimut Bodi Ayla | Rp148.000 |
Cover Mobil Toyota Agya Selimut Body New | Rp319.000 |
Sarung Cover Body Mobil Toyota Starlet – Cover Mobil Yaris – Etios – Agya | Rp360.000 |
Sarung Mobil / Cover Body Mobil Piccanto / Toyota Agya / Ayla (Water Repeller) | Rp145.000 |
Body Cover Sarung Mobil Agya Ayla | Rp140.000 |
Sarung Mobil / Cover Body Mobil Piccanto / Toyota Agya / Ayla (Water Repeller) | Rp145.000 |
Body Cover Sarung Mobil Agya Ayla | Rp140.000 |
Body Cover Sarung Mobil Cover Mobil Toyota Agya | Rp187.500 |
Cara membersihkan sarung mobil
Siapkan sarung mobil. Masukkan sarung mobil ke dalam mesin cuci. Kemudian, beri detergen sedikit saja. Nggak usah banyak-banyak, supaya nggak kebanyakan busa. Misalnya satu sendok teh saja. Kemudian atur penyuciannya selama 10-15 menit saja.
Jika dirasa ada noda yang susah sekali hilang, ada baiknya sebelum dimasukkan ke mesin cuci, sudah disikat dulu memakai sikat baju.
Sikatlah bagian cover yang nodanya susah dihilangkan. Tenang saja, dengan harga sarung mobil Agya yang mahal, tidak akan sobek kalau disikat. Setelah mesin cuci berhenti, kita ambil covernya. Setelah itu, kibas-kibaskan cover supaya mengurangi sisa air yang ada di cover. Jemur atau dipanaskan kurang lebih 30 menit atau sampai kering. Lamanya menjemur sarung mobil tidak seperti menjemur baju.
Lama tidaknya waktu penjemuran, juga tergantung jenis sarung mobil. Kalau bahannya yang semi outdoor, lebih cepat kering daripada bahan yang outdoor. Setelah kering, kemudian setrika sarung mobil supaya rapi dan lebih halus. Caranya menyetrika sarung mobil adalah setrikalah di bagian luar bahan cover, bukan bagian dalam cover.
Apabila anda tidak mau bersusah payah untuk mencuci barang tersebut, sebaiknya anda datang ke tempat laundry kiloan terdekat atau usaha laundry terdekat. Belilah sarung mobil yang berkualitas dan awet untuk melindungi body mobil, bisa Anda lihat berbagai pilihan cover di daftar harga sarung mobil Agya.
Petunjuk membedakan sarung mobil berkualitas dan berfungsi dengan baik
Warna sarung mobil bagian luar mempunyai warna cerah yang berfungsi sebagai penolak panas. Tidak tembus air dan jahitan sambungannya bagus. Dapat menutupi keempat ban dan melindungi seluruh bagian mobil. Perlu diketahui bahwa ban yang terus menerus menerima pancaran langsung sinar matahari dapat merusak kualitas karet ban, sehingga ban menjadi keras karena kehilangan kelenturan.
Tips merawat body mobil supaya tetap prima
Sudah waktunya anda ganti sarung yang baru, karena sudah bocor dan tertembus air. Jika ternyata sarung mobil kendaraan anda basah setelah kehujanan. Anda bisa mendapatkan sarung baru dengan melihat harga sarung mobil agya. Air hujan mengandung zat asam, sehingga dapat mengikis dan merusak lapisan cat mobil anda. Segera cuci mobil Anda agar tidak semakin buruk penampilannya.
Selalu gunakan sarung mobil jika kendaraan anda selalu di parkir di luar ruangan misalnya di depan atau di pinggir jalan. Meskipun mobil anda parkir di dalam, maka sebaiknya juga tetap menggunakan sarung mobil dari pilihan harga sarung mobil Agya, hal ini berguna untuk menghindari gesekan yang mungkin terjadi. Seperti parkir di tempat sempit dan harus mundur.
Leave a Reply